Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

EasyWorship 2009 Build 2.4 telah menjadi andalan bagi banyak gereja dalam menyajikan ibadah dan acara gereja lainnya dengan cara yang mudah dan efisien. Dengan fitur-fitur canggih yang dimilikinya, EasyWorship 2009 Build 2.4 telah membantu banyak gereja untuk meningkatkan kualitas presentasi mereka.

Salah satu fitur unggulan dari EasyWorship 2009 Build 2.4 adalah kemampuannya untuk menampilkan teks lagu, ayat Alkitab, dan slide presentasi dengan mudah dan cepat. Dengan antarmuka yang intuitif, pengguna dapat dengan mudah mengatur tata letak dan desain presentasi mereka sesuai dengan kebutuhan mereka.

Selain itu, EasyWorship 2009 Build 2.4 juga dilengkapi dengan berbagai macam tema dan latar belakang yang dapat mempercantik tampilan presentasi gereja Anda. Anda dapat memilih dari berbagai pilihan tema yang tersedia sesuai dengan tema ibadah atau acara gereja yang sedang berlangsung.

Tidak hanya itu, EasyWorship 2009 Build 2.4 juga mendukung berbagai format file multimedia seperti video dan audio, sehingga Anda dapat dengan mudah menambahkan elemen multimedia ke dalam presentasi gereja Anda. Dengan fitur-fitur yang lengkap ini, EasyWorship 2009 Build 2.4 menjadi solusi terbaik untuk kebutuhan presentasi gereja Anda.

Langkah Install EasyWorship 2009 Build 2.4

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Centang, I accept the agreement
  • Klik Next
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Klik Next
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Klik Next
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Klik Next
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Klik Install
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Klik Ok
  • Klik Finish
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO


Cara Aktivasi:

  • Klik EasyWorship 2009 build 2.4 Final Crack by MaRk15.exe
  • Buka Folder Crack  - Klik EW2009KG.exe

Nanti akan ada 2 tampilan seperti dibawah ini, silakan isi kolom kosong dari gambar 1

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

  • Klik Patch
  • Klik Ok

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

  • Klik Register
  • Klik Ok
  • Klik Close (X)

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

  • Silakan Buka EasyWorship 2009 yang telah di install tadi
  • Klik Remind Later, jika muncul notif ini



Cara Input Database EasyWorship 2009

  • Selanjutnya silakan Copy Folder Softouch
  • Lalu Pastekan ke  C:\Users\Public\Documents
Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO
  • Replace Folder asli

Cara Menambahkan Bacground EasyWorship 2009

  • Buka EasyWorship 2009
  • Klik Scriptures
  • Klik Background

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

  • Klik Option
  • Klik Add

Cara Install EasyWorship 2009 Build 2.4 - YADIINFO

  • Klik Image 
  • Klik Browse
  • Cari Folder EASY WORSHIP
  • Klik Folder BG
  • Pilih Gambar
  • Klik Ok
Untuk Background Vidio Caranya sama, Agar vidio bisa muncul silakan Install K-lite Codec